Konfigurasi DHCP server DEBIAN

 Konfigurasi DHCP server DEBIAN



Hai temen temen kembali lagi bersama saya di Tutorial IT. nah, kali ini kita akan mencoba untuk mengkonfigurasi DHCP server di Debian. nah pertama tama apa sih itu DHCP Server ? DHCP atau Dynamic Host Configuration Protocol adalah protokol yang berbasis arsitektur client/server yang dipakai untuk memudahkan pengalokasian alamat IP dalam satu jaringan. Nah penasaran kan ? mari kita coba mengkonfigurasi nya.


pertama tama kalian membutuhkan :
- OS Debian sebagai Server
- OS windows sebagai Client nya 

disini kalian bisa menggunakan 2 laptop atau kalian bisa menggunakan kedua OS tersebut secara bersamaan menggunakan Virtual Box.

nah, berikut adalah langkah langkah Konfigurasi nya.

kita siapkan terlebih dahulu Topologinya yaa...

seperti itulah kira kira gambaran Topologinya.

kita mulai konfigurasinya ya....

Settingan ip address pada server :









Repository local : nano /etc/apt/sources.list 
lalu cat /etc/apt/sources.lists


Settingan pada virtulabox pilih bridge terlebih dahulu untuk up date paket.
















Install paket dhcp server dengan perintah : apt-get install isc-dhcp-server-ldap

Backup terlebih dahulu file dhcpd.conf. dengan perintah yang terletak pada /etc/dhcp
dengan perintah : cp dhcpd.conf dhcpd.conf.backup.



Edit file dhcpd.conf yang dijadikan sebagai range dhcp server pada
root@Server6:/etc/dhcp# nano dhcpd.conf






























Masukkan nama interface yang dijadikan sebagai dhcp server pada
root@Server6:/etc/dhcp# nano /etc/default/isc-dhcp-server






















Merubah ip address sesuai dengan ip server yang diinginkan : jika terjadi error ganti auto
menjadi allow-hotplug
root@Server6:/etc/dhcp# nano /etc/network/interfaces



















Jangan lupa direstart terlebih dahulu networknya, kemudian reboot.
root@Server6:/home/amrfauzan# /etc/init.d/networking restart

lalu File resolv.conf juga diganti
root@Server6:/home/amrfauzan# nano /etc/resolv.conf










Restart paket dhcp server dengan perintah:
root@niko:/home/amrfauzan# systemctl restart isc-dhcp-server











Baiklah Konfigurasi DHCP Sever selesai. nah kita akan melakukan Pengujian.

Pengujian

Untuk pengujian dhcp server arahkan terlebih dahulu network ke host only adapter
dengan terlebih dahulu mematikan server tersebut. Karena kalau tetap bridge
kemungkinan besar tidak bisa diuji disebabkan perangkat terkoneksi dengan internet
mendapatkan ip bridge.
















Arahkan network yang berasal dari client windows 7 atau windows 10 yang dijadikan
sebagai client.


Setelah itu Buka window 7 atau windows 10 sebagai client yang difungsikan sebagai penerima dhcp
client. Silakan perhatikan domain dan ip dari dhcp server.





















Kita melakukan pengecekan pada server apakah perangkat client sudah masuk atau belum.







Baiklah selesai. sekarang saya hanya akan menguji dengan cara mengganti Interface nya menjadi enpos 8 dan menggunakan IP No.Absen saya.





































Baiklah terimakasih telah membaca Blog ini yaaa Kurang lebih nya mohon di maafkan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Konfigurasi OpenVZ pada VPS Proxmox.

Konfigurasi Keamanan Jaringan

Instalasi Proxmox (VMWare) dan Mikrotik di dalam VPS.